

Ini Saran Pemimpin Ormas Keagamaan terkait Penanganan Covid-19
VISI.NEWS – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam) Mahfud MD mendengar berbagai saran yang disampaikan oleh perwakilan kelompok organisasi agama terkait kinerja pemerintah menanggulangi Covid-19. Mahfud, sebagaimana dikutip Antara dari keterangan tertulisnya yang diterima di Jakarta, Selasa (27/7/2021), menyampaikan saran-saran itu penting karena pemerintah membutuhkan bantuan organisasi keagamaan