Masyarakat Diminta Patuhi Aturan Tersebut VISI NEWS – Pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Kabupaten Bandung lagi-lagi diundur. Semula pelaksanaannya 14 Juli, lalu diundur pertama kali oleh Bupati Dadang Supriatna jadi 28 Juli. Namun berkaitan dengan Pembatasan Pemberlakukan Kegiatan Masyarakat (PPKM) yang diperpanjang, Pilkades diundur lagi menjadi 11 Agustus. […]

VISI.NEWS – Amerika Serikat berencana mewajibkan anggota militer divaksinasi Covid-19 mulai 15 September mendatang. Kementerian Pertahanan AS menuturkan tenggat waktu tersebut bisa dipercepat jika tren penularan Covid-19 di Negeri Paman Sam terus meningkat. Pemberlakuan aturan itu juga bisa dipercepat setelah vaksin yang digunakan mendapat persetujuan pihak berwenang di luar otorisasi […]

VISI.NEWS – Pengacara Farhat Abbas mendirikan partai baru bernama Partai Negeri Daulat Indonesia (Pandai). Selain mendirikan, Farhat juga menjabat sebagai Ketua Umum di partai baru itu. Farhat mengatakan partai itu lahir dari hilangnya peran pengawasan dan keterwakilan partai-partai yang kini ada di DPR. Menurutnya, peran itu tampak hilang usai pemerintah […]

VISI.NEWS — Sekedar mengimbau kepada siswa untuk mempunyai laptop/netbook, itu bukan merupakan kewajiban. Apalagi di masa pandemi covid 19 ini, perekonomian masyarakat sedang mengalami kemerosotan. “Jadi jangan memaksakan kehendak kepada siswa, yang jelas hanya akan menambah beban pengeluaran terutama bagi warga miskin,” kata salah seorang anggota Komisi D yang juga […]

VISI.NEWS – Kepindahan Lionel Messi ke Paris Saint-Germain (PSG) tidak berdampak pada masa depan Cristiano Ronaldo bersama Juventus, menurut rekan setimnya Leonardo Bonucci. Pemenang enam kali Ballon d’Or, Messi, telah menyelesaikan kepindahannya ke PSG, Selasa (10/8), dan mengakhiri hubungannya selama 20 tahun lebih dengan Barcelona. Raksasa Prancis PSG sebelumnya juga telah dikaitkan Ronaldo, […]

VISI.NEWS – Kepala Staf Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD) Andika Perkasa mengungkap telah menghapus tes keperawanan bagi calon Korps Wanita TNI AD (Kowad). Melansir CNNIndonesia.com, Andika mengonfirmasi perubahan ini dilakukan guna memperbaiki proses rekrutmen calon Korps Wanita TNI AD, salah satunya ialah tes keperawanan. “Inspeksi vagina dan serviks (tes keperawanan), […]

VISI.NEWS – Richard Lee ditangkap dan dijemput paksa dari kediamannya, Rabu (11/8). Penangkapan ini diduga imbas laporan yang dilayangkan Kartika Putri ke polisi. Video saat penangkapan diunggah oleh Istri dari Richard Lee, Reni Effendi. Pada video itu, Richard Lee tampak memberontak dan menolak untuk ditahan ketika dijemput oleh sejumlah orang. Terdengar ia juga […]

VISI.NEWS – Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maimoen  berharap mahasiswa mampu memberi inovasi big data yang bisa membantu meluruskan berbagai informasi sesat tentang vaksinasi. Hal ini disampaikan saat Taj Yasin menjadi pemateri kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru Universitas Tidar Magelang secara virtual, Rabu (11/08/2021). “Saat ini yang sedang kita gencarkan di […]

VISI.NEWS – Menghadiri kegiatan webinar virtual yang diselenggarakan PW IPNU – IPPNU Jawa Tengah, Rabu (11/08/2021), Wakil Gubernur Jateng, Taj Yasin Maimoen, mengingatkan pentingnya gerakan eling lan ngelingke. Gerakan ini penting dalam rangka membangun kesadaran bersama untuk melindungi diri dan lingkungan dari penyebaran Covid-19. Gerakan elin lan ngelingke ini dicontohkan langsung oleh Taj Yasin dengan menegur salah […]