VISI.NEWS | KAB. CIANJUR – Cuaca ekstrem yang juga terjadi di Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa Barat, tidak menghalangi pembangunan hunian tetap (huntap) untuk relokasi warga terdampak gempa bumi di Kabupaten Cianjur. Hal tersebut disampaikan Denny Purnama, Site Operation Manager pembangunan huntap di Desa Sirnagalih, Kecamatan Cilaku, Cianjur. Dirinya menyebut, kendala […]
BNPB
VISI.NEWS | CIANJUR – Penanganan gempa Cianjur telah memasuki fase transisi darurat ke pemulihan dari sebelumnya fase tanggap darurat bencana. Hal itu tertulis dalam Surat Keputusan Bupati Cianjur dengan nomor 360/KEP.420-BPBD/2002 yang berlaku sejak 21 Desember 2022 hingga 20 Maret 2023. Untuk melihat perkembangan penanganan gempa Cianjur, Kepala Badan Nasional […]
VISI.NEWS | KAB. CIANJUR – Penanganan bencana gempa Cianjur, Jawa Barat, yang terjadi pada Senin (21/11) lalu masih berlanjut hingga hari ini Sabtu (10/12). Salah satu proses penanganan yang masih dilakukan ialah identifikasi korban meninggal dunia yang dilakukan oleh Tim Identifikasi Korban Bencana yang lebih dikenal dengan Disaster Victim Identification […]
VISI.NEWS | JAKARTA – Sebanyak 1.979 jiwa mengungsi di 11 titik setelah terjadi amuk Gunung Semeru berupa erupsi awan panas guguran (APG) dan peningkatan aktivitas vulkanik Gunung api Semeru, Minggu (4/12). Melansir laman BNPB menginformasikan, Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) telah menaikkan status Gunungapi Semeru dari level III […]
VISI.NEWS | KAB. CIANJUR – Memasuki hari ke-13 penanganan gempabumi M5.6, Pemerintah Kabupaten Cianjur mengusulkan perpanjangan masa operasi pencarian selama tiga hari ke depan. Hal tersebut mengingat masa perpanjangan ke-2 untuk operasi pencarian korban hilang telah berakhir pada hari Sabtu (3/12) kemarin. “Terkait dengan pencarian korban hilang, kami telah mengusulkan […]
VISI.NEWS | KAB. CIANJUR – Gempabumi M 6.4 yang kemudian dimutakhirkan menjadi M 6.1 baru saja terjadi di Garut, Jawa Barat, Sabtu (3/12) pukul 16.49 WIB. Berdasarkan data dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), pusat gempa berada di 7.51 LS dan 107.52 BT pada kedalaman 109 kilometer. Menurut BMKG, […]
VISI.NEWS | KAB. CIANJUR – Memasuki hari ke-11 pascagempabumi M 5.6 Cianjur atau Kamis (1/12), pemenuhan kebutuhan dasar warga terdampak dan pengungsi semakin terasa secara merata. Segala jenis kebutuhan mulai logistik dan peralatan dari lintas instansi dan lembaga tak henti didistribusikan hingga ke pelosok kampung. Seluruh jenis bantuan itu pun […]
VISI.NEWS | KAB CIANJUR – Tim gabungan pencarian dan penyelamatan gempa bumi Cianjur berhasil menemukan 4 jenazah di lokasi pencarian pada Selasa (29/11). Penemuan tersebut menambah jumlah korban meninggal dunia menjadi 327 orang. Sementara itu, korban hilang pasca gempa bumi M5,6 di Kabupaten Cianjur bertambah menjadi 13 orang. Hal tersebut […]
VISI.NEWS | KAB CIANJUR – Hingga Senin (28/11) pukul 17.00 WIB, korban meninggal dunia menjadi 323 jiwa. Tim gabungan berhasil menemukan 2 jenazah di Kecamatan Cijedil sehingga data warga hilang berkurang menjadi 9 jiwa. Kerusakan infrastruktur tercatat 26.237 rumah rusak berat, 14.196 rumah rusak sedang, dan 22.786 rumah rusak ringan. […]