VISI.NEWS | JAKARTA – Induk sepak bola Indonesia, PSSI, kini mempunyai nakhoda baru. Itu terjadi usai Erick Thohir terpilih menjadi Ketua Umum PSSI periode 2023-2027. Erick yang juga Menteri BUMN ini menggantikan posisi Mochamad Iriawan yang habis masa jabatannya. Pada pemilihan Ketua Umum PSSI itu, Erick memperoleh 64 suara. Sedangkan […]
Sport
VISI.NEWS | JAKARTA – Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan mengatakan, turnamen internasional U-20 pada 17-22 Februari 2023, yang diikuti empat negara termasuk Indonesia, akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, atau Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi. “Kelihatannya akan di Patriot, tetapi kami mengusahakan dua tempat termasuk SUGBK. Kami […]
VISI.NEWS | JAKARTA – Pelatih Dewa United asal Belanda, Jan Olde Riekerink menilai penyelenggaraan kompetisi BRI Liga 1 sudah membutuhkan bantuan Virtual Assistant Referee (VAR). Riekerink mengatakan keberadaan VAR akan membantu kinerja wasit di Indonesia dan meminimalisasi keputusan keliru dari pengadil di lapangan. “Kami ingin mengatakan bahwa di Indonesia memang […]
VISI.NEWS | BEKASI – Pelatih interim Bhayangkara FC, Agus Sugeng Riyanto mengatakan timnya akan berusaha mempertahankan konsistensi ketika menghadapi tim papan atas, Persija Jakarta pada laga pekan ke-25 BRI Liga 1 di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kamis (16/2/2023) sore. Agus mengatakan Bhayangkara FC akan mencoba untuk memberikan sedikit gangguan kepada […]
VISI.NEWS | JAKARTA – Rabu (15/2) kemarin merupakan hari pertama pertandingan pekan ke-25 BRI Liga 1 2022/2023. Ada satu pertandingan pada hari kemarin, yaitu Madura United vs Persita Tangerang. Inilah hasilnya: Madura United: 1 vs Persita Tangerang: 1 _______________ Klasemen Sementara BRI Liga 1 2022-2023 1. PSM MAKASSAR 50 […]
VISI.NEWS | BANDUNG – Penyerang Persib, David Da Silva mengobarkan semangat kebangkitan usai kekalahan 1-2 dari PSM Makassar pada pekan ke-24 Liga 1 2022/2023 di Stadion Pakansari Cibinong, Kabupaten Bogor, Selasa 15 Februari 2023. “Kita tidak perlu memahami apa yang sudah Tuhan inginkan. Kita hanya perlu memiliki keyakinan dan kepercayaan […]
VISI.NEWS | JAKARTA – Tiga negara, yakni Fiji, Guatemala, dan Selandia Baru dipastikan akan mendarat di Jakarta pada Kamis (16/2) besok. Mereka pun siap mengikuti Turnamen Internasional pada 17-22 Februari. Turnamen ini sebagai ajang persiapan mengikuti Piala AFC U-20 2023 bagi Garuda Nusantara. “Alhamdulillah persiapan untuk menggelar turnamen ini berjalan […]
VISI.NEWS | JAKARTA – Selasa (14/2) kemarin merupakan hari keempat atau terakhir pertandingan pekan ke-24 BRI Liga 1 2022/2023. Ada 3 pertandingan pada hari kemarin, yaitu Persik Kediri vs Bali United, Barito Putera vs RANS Nusantara, dan Persib Bandung vs PSM Makassar. Inilah hasilnya: Persik Kediri: 1 vs Bali United: […]
VISI.NEWS | PAMEKASAN – Madura United FC bertekad melanjutkan tren positif mereka yang sukses meraih kemenangan di pekan sebelumnya. Kini pekan ke-25 BRI Liga 1 2022/2023 melawan Persita Tangerang di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan Pamekasan, Rabu (15/2) sore, Pelatih Madura United, Fabio Araujo Lefundes menginginkan tren positif terus berlanjut. […]
VISI.NEWS | MARTAPURA – Hasil buruk kembali diraih oleh RANS Nusantara FC dalam lanjutan pekan ke-24 BRI Liga 1 2022/2023. Kali ini tuan rumah PS Barito Putera yang mampu mengalahkan mereka dengan skor telak dengan skor 4-1 di Stadion Demang Lehman, Martapura, Selasa (14/2). Pada laga ini Barito Putera memang […]