Search
Close this search box.

DESA MACAKAL

Kaya Potensi, Mekarjaya Menanti Sentuhan Serius

VISI.NEWS | BANDUNG – Desa Mekarjaya, Kecamatan Ciparay, Kabupaten Bandung, menyimpan potensi ekonomi yang besar namun belum tergarap maksimal. Kawasan hutan pinus, Curug Roda, serta sektor pertanian dan perkebunan seharusnya mampu menjadi motor penggerak ekonomi desa, tetapi hingga kini masih belum memberi dampak signifikan bagi kesejahteraan masyarakat. Kondisi tersebut menjadi

Read More

Desa Wisata, Genjot Perekonomian Desa

VISI.NEWS | BANDUNG – Perda Provinsi Jawa Barat Nomor 2 Tahun 2022 tentang Desa Wisata memberikan dasar hukum yang kokoh bagi pengembangan desa wisata, sebuah sektor yang diyakini dapat menggerakkan perekonomian lokal dengan memanfaatkan potensi alam, budaya, dan hasil karya masyarakat. Perda ini hadir sebagai upaya untuk meningkatkan pemerataan ekonomi

Read More

Mengenal 10 Desa Wisata di Kabupaten Bandung

VISI.NEWS | BANDUNG – Kabupaten Bandung di Jawa Barat terkenal dengan pesona alamnya yang memukau dan kekayaan budaya yang begitu kental. Tidak hanya dikenal sebagai destinasi wisata alam, Bandung juga memiliki sejumlah desa wisata yang menawarkan pengalaman yang sangat berbeda, dari berbasis alam hingga seni. Berikut adalah 10 desa wisata

Read More

Curug Roda: Keindahan yang Kurang Sentuhan

VISI.NEWS | BANDUNG — Tidak semua keindahan gemar memamerkan diri. Sebagian memilih bersembunyi, menunggu orang-orang yang cukup sabar untuk mencarinya. Di Bandung Selatan, ada satu air terjun yang termasuk dalam kategori itu. Namanya Curug Roda. Diam-diam, ia menyimpan pesona yang membuat siapa pun yang datang ingin kembali lagi. Curug Roda

Read More

Harmusa Minta Kemendes Perluas Bantuan dan Pembinaan Desa Wisata

VISI.NEWS | JAKARTA – Anggota Komisi V DPR RI Fraksi Partai Demokrat, Harmusa Oktaviani, mendorong Kementerian Desa (Kemendes) memperluas sasaran bantuan desa wisata serta meningkatkan pendampingan agar program yang telah berjalan tidak berhenti di tengah jalan. Harmusa menyoroti intensitas kunjungan kementerian ke Kabupaten Rembang yang kerap disertai pemberian bantuan kepada

Read More

Pasar Wisata Desa Pangalengan Raih Sertifikat SNI Pasar Rakyat

VISI.NEWS | KAB. BANDUNG – Pasar Wisata Desa Pangalengan menorehkan prestasi membanggakan setelah resmi meraih Sertifikat SNI 8152:2021 Pasar Rakyat, Kamis (13/11/2025). Sertifikat diserahkan dalam kegiatan JABAR KABISA ‘Abdi Nagri Ngawula Rakyat’ di Sport Jabar Arcamanik Bandung, dan diterima langsung oleh Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Bandung Dicky Anugrah

Read More

Kades Pulosari Sebut Kebijakan Bupati Bandung Bantu Majukan Desa

VISI.NEWS | KAB. BANDUNG – Kepala Desa Pulosari, Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung, Agus Rusman, menyampaikan apresiasi pada Bupati Bandung, Dadang Supriatna, atas kebijakan pengembalian 60 persen bonus produksi panas bumi kepada daerah. Menurutnya, kebijakan tersebut berdampak langsung terhadap peningkatan pembangunan di desa-desa sekitar wilayah panas bumi, termasuk di Desa Pulosari.

Read More

Bupati Bandung Dorong Penguatan Kaderisasi Ulama Berbasis Desa

VISI.NEWS | KAB. BANDUNG – Bupati Bandung, Dadang Supriatna, menegaskan pentingnya peran Majelis Ulama Indonesia (MUI) Desa dalam membina umat, mengawal syariat Islam, serta menyiapkan kader ulama yang berkompeten hingga ke tingkat desa. Hal tersebut disampaikannya pada kegiatan Program Kaderisasi Ulama Berbasis Desa yang digelar di Gedung Ormas Islam, Soreang,

Read More