Search
Close this search box.

LINGKUNGAN

Koalisi Masyarakat Sipil Sampaikan Pesan RPP KEN ke Fraksi Demokrat

VISI.NEWS | BANDUNG – Juru Kampanye Forest Watch Indonesia (FWI) Anggi Prayoga menyoroti, pemenuhan biomassa kayu (wood pellet) selama ini dilakukan melalui pembangunan Hutan Tanaman Energi (HTE) dengan menggunduli hutan di Provinsi Aceh, Jambi, Bangka Belitung, sejumlah provinsi di Kalimantan, dan Gorontalo. FWI memproyeksikan, hutan alam seluas 4,65 juta hektare

Read More

Perumnas Tanam 70.000 Pohon Mangrove dan Kembangkan UMKM di Demak

VISI.NEWS | DEMAK – Perum Perumnas bersama PT PP berkolaborasi dalam konservasi alam dengan melakukan penanaman 70.000 bibit pohon mangrove di lahan seluas 3,5 hektar sekaligus pengembangan mitra binaan UMKM di Desa Timbulsloko, Kecamatan Sayung, Kabupaten Demak. Kolaborasi yang bertujuan untuk melestarikan lingkungan dan mendukung kesejahteraan masyarakat sekitar ini merupakan

Read More

Bersama Wujudkan Perikanan Lestari: Seafood Savers Sambut Anggota Baru

Seafood Savers menyambut dua anggota baru, yaitu PT SeaSae Solusi Indonesia dan PT Winaros Kawula Bahari, yang siap mendorongkan bisnis dan praktik perikanan berkelanjutan. VISI.NEWS | BALI – Indonesia memiliki beragam komoditas budidaya yang penting, seperti udang vannamei dan rumput laut, yang menjadi andalan dalam sektor perikanan. Untuk meningkatkan performa

Read More