

Pasang Baliho, Relawan Inginkan DS-Sahrul Unggul di Pilkada
VISI.NEWS – Baliho calon bupati dan wakil bupati Bandung periode 2020-2025 yang terpasang di sejumlah lokasi mulai bertebaran. Salah satunya baliho pasangan Dadang Supratna (DS) dan Sahrul Gunawan sebesar 4 x 7 meter. Pemasangan baliho tersebut dipasang di papan reklame yang membentang di jalan raya. Hal itu dilakukan oleh relawan