VISI.NEWS | JAKARTA – Tim Jaksa Penyidik pada Direktorat Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung memeriksa dua orang saksi terkait Perkara Dugaan Tindak Pidana Korupsi dalam Pemberian Fasilitas Ekspor Crude Palm Oil (CPO) dan Turunannya. Melansir siaran pers laman resmi Kejaksaan Agung, Kamis (12/5/2022), para […]
#hukum
VISI.NEWS | JAKARTA – Anggota Komisi I DPR RI Jazuli Juwaini menegaskan tidak ada ruang bagi pelaku dan perilaku lesbian, gay, biseksual dan transgender (LGBT) di Indonesia. Hal ini menyusul polemik yang meluas di masyarakat perihal penolakan podcast Deddy Corbuzier yang dinilai memberi ruang ‘kampanye’ bagi pelaku seks menyimpang tersebut. […]
VISI.NEWS | JAKATA – KPK menggelar kegiatan Temu Media bersama para jurnalis yang bertugas di KPK. Kegiatan ini dihadiri oleh Pimpinan Firli Bahuri, Nurul Ghufron, dan Lili Pintauli Siregar, serta para Deputi Bidang dan Sekretaris Jenderal KPK. Temu media yang digelar di pelataran taman lantai tiga Gedung Merah Putih KPK […]
VISI.NEWS | JAKARTA – Kementerian Agama (Kemenag) menyatakan narasi Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas minta masyarakat ikhlaskan dana haji dipakai pemerintah untuk Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara adalah hoaks dan fitnah. “Itu fitnah dan menyesatkan. Narasi Menag minta dana haji untuk IKN itu hoaks,” kata Kepala Biro Humas, Data, dan […]
VISI.NEWS | SEMARANG – Polisi menangkap seorang oknum mahasiswa salah satu perguruan tinggi negeri di Kota Semarang yang diduga pembegal payudara seorang wanita tenaga pemasaran sebuah bank swasta di kota ini. Kapolrestabes Semarang Kombes Pol.Irwan Anwar di Semarang, Minggu (8/5/2022), mengatakan peristiwa itu terjadi pada Sabtu (7/5) malam di depan […]
VISI.NEWS | KOTA BANSUNG – Salah satu warga kembali menjadi korban aksi pembegalan yang terjadi di Jalan Sukarajin 1, RT 08/RW 13, Kelurahan Cikutra, Kecamatan Cibeunyingkidul, Kota Bandung, Senin, 2/5/2022 dini hari. Hal ini membuat Wakil Ketua DPRD Kota Bandung, H. Achmad Nugraha, D.H., S.H., prihatin dan meminta Polrestabes Bandung […]
VISI.NEWS | JAKARTA – Rektor Institut Teknologi Kalimantan (ITK) Budi Santosa Purwokartiko diberhentikan dari posisi reviewer Lembaga Pengelola Dana Pendidikan ( LPDP) imbas unggahan rasialisme ‘hijab manusia gurun’. Budi juga diberhentikan dari jabatan reviewer di Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi (Dikti). Hal itu dikonfirmasi oleh Pelaksana Tugas (Plt.) Dirjen Pendidikan Tinggi, […]
VISI.NEWS | MAKASSAR – Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sulsel menanggapi kasus warga yang menginjak-injak kitab suci Al Quran di Sukabumi, Jawa Barat, baru-baru ini. Melansir mui.or.id dari muisulsel.com, berikut tanggapan MUI Sulsel melalui Sekretaris Umum MUI Sulsel Dr KH Muammar Bakry Lc MA. Negara harus hadir dalam menjaga kerukunan umat. […]
VISI.NEWS | CIKARANG PUSAT – Sebanyak 857 warga binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Cikarang menerima remisi khusus (RK), pada hari Raya Idulfitri 1443 H, Senin (02/05/2022). “Dari jumlah total sebanyak 1.725 warga binaan pemasyarakatan (WBP) Lapas Cikarang, 857 telah mendapatkan RK Hari Raya Idulfitri 1443 H, rinciannya ada 841 […]
VISI.NEWS | JAKARTA – Pengacara Hotman Paris Hutapea dilaporkan atas kasus dugaan pelecehan seksual terhadap mantan asisten pribadinya, Iqlima Kim. Kasus ini menyeruak di tengah kegaduhan Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi). Berikut kronologi kasus dugaan pelecehan seksual Hotman Paris. Layangkan somasi Iqlima mengaku mendapat perlakuan tidak menyenangkan saat menjadi asisten pribadi […]