Oleh Aep S. Abdullah WILDAN ini orang baik. Pemuda kelahiran Bandung, 11 Oktober 1987 itu menjalani alur hidup lazimnya pemuda kebanyakan di kita. Sekolah – kuliah – melamar kerja. Semua itu telah diselesaikan dengan oleh pemilik nama lengkap Wildan Rohdiawan. Dia juga pemuda yang rajin beribadah dan banyak menenggelamkan diri […]

VISI.NEWS | BANDUNG – Bersahaja adalah sikap yang mencerminkan kesederhanaan, kejujuran, dan ketulusan dalam hidup. Orang yang bersahaja tidak berpura-pura, tidak sombong, dan tidak rakus. Namun, bagaimana cara menilai apakah seseorang bersahaja atau tidak? Berikut ini adalah beberapa ciri-ciri yang bisa menjadi acuan: 1. Tidak terlalu memperhatikan penampilan. Orang yang […]

VISI.NEWS | RANCAEKEK – Anggota DPRD Kabupaten Bandung Dr. H. Cecep Suhendar berharap dalam setiap pagelaran seni dan budaya harus dibarengi dengan pemberdayaan ekonomi. “Budaya ada keterikatan erat dengan ekonomi masyarakat. Pendekatan pelestarian budaya harus berbarengan dengan ekonomi masyarakat,” kata Cecep Suhendar saat menghadiri pagelaran seni dan budaya di Desa […]

VISI.NEWS | BANDUNG – Sebagian orang mungkin khawatir untuk lari bertelanjang kaki karena takut terluka atau cedera. Hal tersebut memang tidak sepenuhnya salah. Namun, di sisi lain, lari bertelanjang kaki juga memiliki berbagai manfaat. Lari merupakan salah satu olahraga yang banyak diminati. Baik itu lari bertelanjang kaki atau bersepatu, keduanya sama-sama […]

VISI.NEWS | BANDUNG – Olahraga teratur merupakan salah satu bentuk pola hidup sehat yang banyak direkomendasikan oleh para ahli kesehatan. Olahraga teratur tidak hanya bermanfaat untuk menjaga kebugaran tubuh, tetapi juga untuk mencegah dan mengatasi berbagai penyakit. Menurut dr. Rizky Aditya, Sp.KO, olahraga teratur dapat menurunkan risiko hipertensi, penyakit jantung, […]

VISI.NEWS | BANDUNG -Bertambahnya fasilitas umum dan tingkat aktivitas di kawasan Gedebage berdampak pada kepadatan pengunjung akhir pekan. Terlebih pada Minggu (4/2/2024) para penikmat bola akan memadati stadion GBLA untuk menyaksikan langsung pertandingan Liga 1 Persib Bandung vs Persis Solo. Untuk mengantisipasi kemacetan yang akan terjadi, Camat Gedebage, Jaenudin menjelaskan, […]

VISI.NEWS | BANDUNG – Kota Bandung diperkirakan mengalami cuaca berawan sepanjang hari ini, Minggu (4/2/2024). Suhu udara berkisar antara 19°C hingga 25°C, dengan kelembapan udara mencapai 95%. Menurut laman resmi BMKG¹, cuaca Bandung pada pagi hari cerah berawan dengan suhu 21°C dan kecepatan angin 10 km/jam dari arah barat. Siang […]

VISI.NEWS | SURABAYA – Seorang mahasiswi asal Jawa Barat selamat dari maut, usai percobaan bunuh diri yang dilakukannya di Surabaya digagalkan warga dan petugas, Sabtu (3/2/2024). Mahasiswi itu mencoba mengakhiri hidupnya, diduga meminum obat keras berlebihan. Informasi yang dihimpun, peristiwa terjadi sekitar pukul 19.47 WIB. Korban diketahui berinisial RSM (20), […]